Monday, October 2, 2023
  • Login
Surya Gemilang News
  • Beranda
  • Berita
    • Berita Persyarikatan
    • Berita AUM
    • Berita Nasional
    • Berita Daerah
  • Artikel
    • Al Islam
      • Khutbah
      • Aqidah
      • Fiqh
      • Muamalah
      • Hikmah
    • Pendidikan
    • Iptek
    • Kesehatan
    • Opini
  • Redaksi
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Surya Gemilang News
No Result
View All Result
Home Berita Daerah

Ismuba Harus Menjadi Keunggulan Sekolah Muhammadiyah

siti nurhayati by siti nurhayati
December 27, 2018
in Berita Daerah
0
ismuba

Dr. Iwan Junaidi, M.Pd., saat memberikan paparan selaku keynote speaker dalam Diklat Bagi Guru Ismuba

0
SHARES
446
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp

Suryagemilangnews.com, Soropadan – Bertempat di Balai Pengembangan Sumber Daya Pertanian dan Perkebunan Jawa Tengah di Soropadan, Temanggung Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah (Dikdasmen) Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Tengah melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan Implementasi Kurikulum Ismuba bagi guru Al Islam, Kemuhammadiyahan dan Bahasa Arab (Ismuba) dari  tanggal 26-28 Desember 2018.

Diklat tersebut diikuti oleh 73 peserta yang terdiri dari para guru Ismuba tingkat SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA Muhammadiyah di wilayah Kota dan Kabupaten Magelang yang masuk dalam koordinator daerah Majelis Dikdasmen se-eks Karesidenan Kedu.

Seremoni pembukaan diklat dihadiri oleh Dr. Iwan Junaidi, M.Pd. Ketua Majelis Dikdasmen PWM Jawa Tengah sekaligus bertindak selaku keynot speaker, Ketua PDM Kota Magelang Solikhin, S.Ag dan Ketua Majelis Dikdasmen PDM Kota Magelang Edi Sucahyo, ST. MT., dan Ketua Majelis Dikdasmen PDM Kabupaten Magelang Tohirin, M.Ag.

Diklat Ismuba yang diselenggarakan oleh Majelis Dikdasmen PWM jawa Tengah

Acara dibuka oleh Ketua PDM Kota Magelang Solikhin, S.Ag. yang dalam sambutannya menyampaikan bahwa acara yang diselenggarakan secara berkala setiap tahun ini diharapkan mampu meningkatkan kualitas sumber daya manusia pendidikan Muhammadiyah. “Untuk menjadi sekolah unggul, maka kualitas sumber daya manusia para pendidik Muhammadiyah harus unggul pula ditambah kita harus terus mengikuti kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi agar tidak tertinggal dibandingkan bangsa-bangsa lain,” katanya.

Sementara itu Ketua Majelis Dikdasmen PWM Jawa Tengah Dr. Iwan Junaedi, M.Pd. saat bertindak selaku keynot speaker mengatakan bahwa pelajaran Al Islam, Kemuhammadiyahan dan Bahasa Arab harus menjadi nilai keunggulan dari sekolah-sekolah Muhammadiyah. “Guru-guru Ismuba juga harus mempunyai kelebihan tersendiri dibanding guru mata pelajaran umum karena menjadi ujung tombak keistimewaan sekolah-sekolah Muhammadiyah,” ungkapnya.

Dalam diklat ini para peserta mendapat berbagai macam materi teknis seputar kurikulum Ismuba sesuai dengan kurikulum terbaru tahun 2013 antar lain Strategi Pembelajaran Aktif, Penyusunan Rencana Perangkat Pembelajaran (RPP), Pengembangan Sumber Belajar Buku Teks Pelajaran hingga Praktek Mikro Teaching. Selain itu para peserta dituntut untuk bisa mempraktekkan berbagai materi teknis tersebut.

Sumber : Sapari

Tags: IsmubaMajelis DikdasmenWorkshop
Previous Post

PDA Kabupaten Magelang Gelar Silatoga

Next Post

IMM Magelang Adakan Darul Arqam Dasar Secara Serentak

siti nurhayati

siti nurhayati

Artikel Terkait

Al Falah Foundation Salurkan Beasiswa Ke Pondok Pesantren Senilai Rp. 221.400.000
Berita Daerah

Al Falah Foundation Salurkan Beasiswa Ke Pondok Pesantren Senilai Rp. 221.400.000

September 22, 2023
88
Pelatihan Khotib Jum’at Bagi Remaja Masjid di Desa Banjaroyo Kalibawang
Berita Daerah

Pelatihan Khotib Jum’at Bagi Remaja Masjid di Desa Banjaroyo Kalibawang

March 9, 2023
44
smp muhammadiyah plus gunungpring
Berita Daerah

Puncak Peringatan Milad Ke-16 MPlus, Unggul Bermashlahat  

February 7, 2023
263
Next Post
DAD KIP

IMM Magelang Adakan Darul Arqam Dasar Secara Serentak

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Plugin Install : Widget Tab Post needs JNews - View Counter to be installed
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Inilah Nama Para Pahlawan Nasional Dari Muhammadiyah

Inilah Nama Para Pahlawan Nasional Dari Muhammadiyah

August 20, 2021
Dapat Hadiah Umroh, Nani Langsung Menangis

Dapat Hadiah Umroh, Nani Langsung Menangis

September 11, 2022
Inilah Penggembira Yang Memperoleh Rumah dan Motor, Hadiah Utama Door prize Muktamar ke 48 Muhammadiyah dan Aisyiyah.

Inilah Penggembira Yang Memperoleh Rumah dan Motor, Hadiah Utama Door prize Muktamar ke 48 Muhammadiyah dan Aisyiyah.

November 21, 2022
Hukum dan Waktu Membaca Doa Iftitah Pada Shalat Idul Fitri dan Idul Adha

Hukum dan Waktu Membaca Doa Iftitah Pada Shalat Idul Fitri dan Idul Adha

July 19, 2021
anak sekolah sd

SD Muhammadiyah Candirejo Menangi Kompetisi Foto Literasi

9
sholat subuh berjamaah

Keutamaan Sholat Subuh Berjamaah

3
Sekolah Pencetak Wirausaha: SMK Muhammadiyah 2 Muntilan Ciptakan Sabun Cuci Piring dan Produksi Bakso Jamur

Sekolah Pencetak Wirausaha: SMK Muhammadiyah 2 Muntilan Ciptakan Sabun Cuci Piring dan Produksi Bakso Jamur

3
Nabila Juarai Kompetisi Sains Tingkat Kabupaten Magelang

Nabila Juarai Kompetisi Sains Tingkat Kabupaten Magelang

2
Unik, Pengukuhan PCM dan PCA Salaman Dengan Suasana Klasik

Unik, Pengukuhan PCM dan PCA Salaman Dengan Suasana Klasik

September 28, 2023
Muhammadiyah DIY Ajak Jihad Kedaulatan Pangan

Muhammadiyah DIY Ajak Jihad Kedaulatan Pangan

September 24, 2023
Prinsip Moderasi Beragama Muhammadiyah

Prinsip Moderasi Beragama Muhammadiyah

September 22, 2023
“Kompas”, Rencana Strategis Pimpinan Cabang Muhammadiyah Secang

“Kompas”, Rencana Strategis Pimpinan Cabang Muhammadiyah Secang

September 17, 2023

Recent News

Unik, Pengukuhan PCM dan PCA Salaman Dengan Suasana Klasik

Unik, Pengukuhan PCM dan PCA Salaman Dengan Suasana Klasik

September 28, 2023
313
Muhammadiyah DIY Ajak Jihad Kedaulatan Pangan

Muhammadiyah DIY Ajak Jihad Kedaulatan Pangan

September 24, 2023
32
Prinsip Moderasi Beragama Muhammadiyah

Prinsip Moderasi Beragama Muhammadiyah

September 22, 2023
108
“Kompas”, Rencana Strategis Pimpinan Cabang Muhammadiyah Secang

“Kompas”, Rencana Strategis Pimpinan Cabang Muhammadiyah Secang

September 17, 2023
499
Surya Gemilang News

© 2021 suryagemilangnews

Navigate Site

  • Beranda
  • Berita
  • Artikel
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kebijakan Privasi
  • Kontak

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
    • Berita Persyarikatan
    • Berita Daerah
    • Berita Nasional
  • Artikel
    • Al Islam
      • Aqidah
      • Fiqh
      • Muamalah
    • Iptek
    • Kesehatan
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Kebijakan Privasi
  • Kontak

© 2021 suryagemilangnews

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In